Konsumsi makanan laut memang sangat lezat dan nikmat, akan tetapi haruslah berhati-hati ketika kamu penderita kolesterol. Penderita kolesterol tidak boleh serampangan dalam menikmati makanan seafood. Sebab pada beberapa makanan seafood terdapat kandungan kolesterol serta tingginya lemak hinga bisa mengakibatkan peningkatan kadar kolesterol.Â
Sebenarnya boleh saja menikmati aneka makanan seafood tapi, harus tetap dalam batasan yang sudah ditentukan. Memang apa saja makanan seafood yang memiliki kandungan kolesterol tinggi?.Â
Dibawah ini kita ketahui seafood yang mengandung kolesterol tinggi.
Udang
Dalam 100 gram udang terkandung 200mg kolesterol. Sebetulnya uang bisa dikonsumsi oleh penderita kolesterol asal dalam batasan yang aman. Udang memang tidak dipungkiri terdapat banyak kolesterol namun nyatanya, udang merupakan biota laut yang mengagumkan. Udang memiliki sedikit kalori dan juga kabohidrat lain dari itu, ternyata udang kaya pula akan lemak omega-3 dan omega-6 yang baik untuk kesehatan jantung.Â
Lobster
Selanjutnya lobster, makan lobster tentu saja mesti di batasi pada yang menderita kolesterol. Pada hakikatnya kadar kolesterol dalam hewan laut yang ini paling sedikit bila dibandingkan dengan hewan laut yang lain. Pada 84gr lobster terkandung kolesterol sejumlah 60 miligram. Lobster boleh dikonsumsi asalkan dengan cara diolah tidak di goreng serta konsumsinya harus dibatasi.
Kepiting
Dibandingkan dengan kedua jenis seafood tadi, kepiting adalah jenis seafood yang kurang bagus. Semua itu disebabkan adanya kadar kolestrol pada kepiting yang cukup banyak. Dalam 84 gram kepiting mengandung 95 mg kolesterol. Konsumsi kepiting jangan terlalu sering dan buat tanpa digoreng.
Kerang dan tiram
Ada lagi tiram dan kerang, terkandung kolesterol lumayan tinggi di dalamnya. Pada 12 tiram yang berukuran kecil mengandung kolesterol sebanyak 80 mg. Jika dibandingkan dengan daging ayam. lebih baik konsumsi tiram sebab lemak yang terkandung lebih sedikit. Lain dari itu, tiram dan kerang juga mengandung omega-3 yang dapat mencegah penyakit jantung.
Tag :
Jual Jamkho Obat Untuk Kolesterol Original Di Rembang Hub 085294945758
Harga Internet Soho Office Di Mampang Prapatan Hub 6281370004104 Biaya pemasangan internet soho only 500rbBiaya Pemasangan internet dedicated only 2,5jt (termasuk router mikrotik dipinjamkan)Biaya Pemasangan internet reseller/mitra only 2,5jt (bisa di antar/jemput)Pengerjaan instalasi pemasangan max 7hrFree ip public staticAfter sales 100% terbaik Layanan Internet Dedicate